Menteri PPPA Berkunjung ke Gunungkidul, Beri Pesan Tegas untuk Pendidikan Berasrama
Bakul Sanggul Selasa, 21 Desember 2021 – 08:00 WIB
Menteri PPPA I Gusti Ayu Bintang Darmawati mengunjungi Gunungkidul dan memberikan pesan tegas kepada setiap penyelenggara pendidikan berasrama.