PSIM Yogyakarta Berencana Seleksi Pemain Muda Lokal, Siapa Beruntung?
Jumat, 17 Juni 2022 – 09:09 WIB

Pelatih PSIM Yogyakarta mengungkapkan keinginannya menambahkan pemain muda lokal di timnya. Foto: Dok PSIM
"Kalau ada yang bagus tentu akan kami undang karena tidak mungkin dalam satu pertandingan bagus langsung kami kontrak," katanya.
Pemain tersebut nantinya bakal diberi kesempatan terlebih dahulu untuk mengikuti latihan.
"Kalau sesuai dengan keinginan kami tentu akan direkomendasikan kepada manajemen. Kalau belum sesuai tentu akan kami cari lagi," pungkasnya. (mcr25/jpnn)
Pelatih PSIM Yogyakarta Imran Nahumarury menginginkan pemain muda lokal untuk mengisi skuadnya.
Redaktur : Januardi Husin
Reporter : M. Syukron Fitriansyah
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News