Seusai Cetak Gol Debut Bersama PSS Sleman, Fandi Eko Utomo Bilang Begini
Sabtu, 18 Juni 2022 – 21:01 WIB

PSS Sleman saat menang melawan Persita Tangerang. Foto: Twitter/PSSleman.id
"Pertandingan yang sulit apalagi ditambah hujan yang membuat aliran bola menjadi sulit," katanya.
Kendati demikian, timnya berhasil mengamankan tiga poin di Grup A Piala Presiden 2022.
Di pertandingan selanjutnya, PSS sudah ditunggu dua tim kuat lainnya, PSIS Semarang dan Dewa United. (mcr25/jpnn)
Gelandang PSS Sleman Fandi Eko Utomo mencetak gol debut ketika menghadapi Persita Tangerang. Dengarkan pengakuannya.
Redaktur : Januardi Husin
Reporter : M. Syukron Fitriansyah
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News