Waduh, Kasus Covid-19 di Sleman Hari Ini Bertambah 149 Orang
Kamis, 03 Februari 2022 – 20:45 WIB
"Dari 82 orang tersebut meliputi 76 pasien isoter di Selter Asrama Haji Sleman dan enam pasien di Selter Isoter Rusunawa Gemawang Sleman," katanya. (Ant/mar3/jpnn)
Kasus Covid-19 di Kabupaten Sleman bertambahn 149 orang pada hari ini. Jumlah kasus aktif di sana semakin meningkat.
Redaktur & Reporter : Januardi Husin
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News