PT KAI Daop 6 Yogyakarta Lakukan Penataan, Bongkar 37 Kios di Pinggir Jalan
Senin, 27 Desember 2021 – 18:29 WIB

Bekas bangunan kios di Jl. Jlagran Lor kini ditutupi seng dengan tulisan PT KAI. Foto: M. Sukron Fitriansyah/JPNN.com
Supriyanto menambahkan bahwa Stasiun Yogyakarta merupakan pintu masuk wisatawan dengan rata-rata penumpang 10 ribu orang per hari.
Untuk itu, kata, diperlukan penataan berkelanjutan di area Stasiun Yogyakarta untuk menciptakan kenyamanan bagi pengguna jasa kereta api. (mcr25/jpnn)
PT KAI Daop 6 Yogyakarta melakukan penataan di area sekitar Stasiun Yogyakarta. Ada 37 bangunan yang dibongkar.
Redaktur : Januardi Husin
Reporter : M. Syukron Fitriansyah
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News