Unik, Siswa SMK Bikin Pameran Tata Busana, Bupati Sleman Langsung Hadir
Minggu, 27 Februari 2022 – 10:04 WIB

Bupati Sleman membuka acara pameran tata busana di SMK N 2 Godean. Foto: Antara
Menurut Kustini, lulusan SMK tidak harus selalu menggantungkan harapan pada industri untuk bekerja, melainkan mampu menciptakan lapangan kerja dengan karyanya. (mar3/jpnn)
SMK Negeri 2 Godean menggelar pameran tata busana sebagai bentuk apresiasi tugas akhir siswa kelas XII. Lihat keseruannya.
Redaktur & Reporter : Januardi Husin
Sumber Antara
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News