Pemkab Gunungkidul Pasang Target Jumlah Wisatawan Selama Lebaran, Tak Berani Terlalu Tinggi

Rabu, 27 April 2022 – 17:40 WIB
Pemkab Gunungkidul Pasang Target Jumlah Wisatawan Selama Lebaran, Tak Berani Terlalu Tinggi - JPNN.com Jogja
Target jumlah kunjungan wisatawan ke Gunungkidul. Foto: Antara

Menurutnya, penggunaan e-tiketing efektif karena dapat mengantisipasi kemacetan di pintu utama TPR.

"Namun ada kendala jaringan internet, sebab tidak semua jaringan provider dapat diakses di wilayah pesisir," katanya.

Selain itu, kata Arif, Dispar sudah berkoordinasi dengan Dinas Perhubungan, Satpol PP, Kepolisian dan TNI, serta tim SAR.

Potensi kemacetan di jalur wisata sangat tinggi sehingga rekayasa lalu lintas harus diterapkan.

"Kami sudah berkoordinasi dengan lintas instansi untuk menyambut wisatawan saat libur Lebaran nanti supaya tidak ada kemacetan dan pengaturan protokol kesehatan," katanya. (Antara/mar3/jpnn)

Jumlah wisatawan yang berkunjung ke Gunungkidul selama libur Lebaran pasti akan meningkat. Namun Pemkab Gunungkidul tak berani memasang target tinggi.

Redaktur & Reporter : Januardi Husin

Facebook JPNN.com Jogja Twitter JPNN.com Jogja Pinterest JPNN.com Jogja Linkedin JPNN.com Jogja Flipboard JPNN.com Jogja Line JPNN.com Jogja JPNN.com Jogja

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia