Jadwal Pemadaman Listrik di Yogyakarta, Selasa 2 Agustus 2022
Selasa, 02 Agustus 2022 – 08:01 WIB
![Jadwal Pemadaman Listrik di Yogyakarta, Selasa 2 Agustus 2022 - JPNN.com Jogja](https://cloud.jpnn.com/photo/jatim/news/normal/2022/02/18/ilustrasi-pemadaman-listrik-foto-dok-pln-duudx-jidq.jpg)
Ilustrasi pemadaman listrik di Yogyakarta hari ini. Foto: Dok. PLN
Unit Layanan Pelanggan : YOGYAKARTA KOTA
Waktu : 10.00 -13.00 WIB
Tujuan / keperluan : Penggeseran tiang (PFK) & penggantian kubikel
Lokasi pemeliharaan : S JL KLEDOKAN, MUNDUSAREN, NGENTAK , HOTEL EASTPARC & WILAYAH SEKITARNYA.
Listrik akan kembali normal apabila proses perbaikan telah diselesaikan oleh petugas PLN.
Apabila proses perbaikan lebih cepat, listrik akan dinormalkan kembali tanpa pemberitahuan. (mar3/jpnn)
PT PLN akan melakukan beberapa perbaika sehingga listrik di Yogyakarta akan padam untuk sementara waktu pada hari ini, Selasa 2 Agustus 2022.
Redaktur & Reporter : Januardi Husin
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News