Kustomfest 2023 Jogja untuk Kebangkitan Industri Kreatif
Selasa, 10 Oktober 2023 – 12:04 WIB

Acara Kustomfest 2023 digelar di Jogja Expo Center (JEC) pada 7-8 Oktober. Foto: dok pribadi
Menurutnya pemerintah memiliki peran penting dalam mengatur industri ini untuk menjaga keamanan dan ketertiban lalu lintas.
"Dengan dukungan yang tepat, industri kreatif di Indonesia akan terus tumbuh dan berkontribusi pada perkembangan ekonomi negara ini," kata legislator Partai Solidaritas Indonesia (PSI) itu. (mcr25/jpnn)
Acara tahunan Kustomfest 2023 menarik banyak kunjungan selama dua hari digelar di Jogja Expo Center.
Redaktur : Januardi Husin
Reporter : M. Syukron Fitriansyah
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News