Gowes Bareng Pimpinan PTS di Jogja, Tetap Meriah Meski Diguyur Hujan
Senin, 22 Januari 2024 – 08:01 WIB
Turut hadir dalam kegiatan gowes tersebut Kepala LLDIKTI V Prof Aris Junaidi dan Kepala LLDIKTI VI Bhimo Widyo Andoko.
Kemudian, para pimpinan LLDIKTI V periode sebelumnya yaitu Prof Budi Santoso Wignyosukarto, Prof Didi Ahjari, dan Dr. Wegig Pratama.
Kegiatan tersebut juga diikuti pimpinan Perguruan Tinggi Swasta (PTS) serta dosen se-DIY. (mcr25/jpnn)
Pimpinan kampus swasta di Jogja dan dosen menggelar acara gowes bareng. Meski diguyur hujan, kegiatan itu berjalan lancar.
Redaktur : Januardi Husin
Reporter : M. Syukron Fitriansyah
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News