Kabupaten Bantul Siap PTM 100 Persen, Tetapi Dengan Catatan...

Minggu, 09 Januari 2022 – 21:10 WIB
Kabupaten Bantul Siap PTM 100 Persen, Tetapi Dengan Catatan... - JPNN.com Jogja
Pembelajaran tatap muka atau PTM 100 persen di Bantul masih menunggu kajian epidemiologi. Ilustrasi/foto: dokumen JPNN.com/Ricardo

Oleh karena itu, kata dia, terhadap sekolah seperti itu diberlakukan sif sehingga jam pulang dan masuk tidak bentrok.

"Contoh di salah satu SMP itu kelas satu masuk jam 07.00 WIB, kelas dua masuk pukul 07.30 WIB, kemudian kelas tiga masuk pukul 08.00 WIB, kemudian pulangnya juga tidak bersamaan, sehingga ini mengurangi kerumunan," katanya.

Dia juga mengatakan bahwa penerapan PTM penuh di Bantul juga akan terus dipantau dan diawasi bersama tim dari komite sekolah, agar kegiatan belajar mengajar dapat berjalan lancar dan tidak menimbulkan kerawanan.

"Intinya sudah mulai sejak 3 Januari kemarin walaupun ada sekolah yang masih persiapan, tetapi kalau DIY sepakat tanggal 10 Januari. Akan kami pantau dan kami beri arahan," kata dia. (mar3/jpnn)

PTM 100 persen di Bantul tidak akan dipaksakan melainkan harus melihat kondisi di masing-masing sekolah.

Redaktur & Reporter : Januardi Husin

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jogja Twitter JPNN.com Jogja Pinterest JPNN.com Jogja Linkedin JPNN.com Jogja Flipboard JPNN.com Jogja Line JPNN.com Jogja JPNN.com Jogja

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia