Mitos Bukit Bego, Warga: Sopir Sering Dibuat Bingung

Rabu, 09 Februari 2022 – 07:30 WIB
Mitos Bukit Bego, Warga: Sopir Sering Dibuat Bingung - JPNN.com Jogja
Objek wisata Bukit Bego. Foto: M. Sukron Fitriansyah/JPNN.com

Sebelumnya, Kapolres Bantul AKBP Ihsan juga telah mengimbau kepada bus pariwisata agar tidak melewati Jl. Imogiri - Dlingo.

"Silakan gunakan jalan yang lebih layakak seperti Jl. Pathuk," ujarnya.

Ihsan mengatakan bahwa Polres Bantul telah melakukan koordinasi dengan pihak terkait untuk melarang kendaraan besar melewati jalan tersebut saat akhir pekan.

"Untuk Sabtu dan Minggu kendaraan besar sementara waktu akan kami larang lewat jalan itu," pungkasnya. (mcr25/jpnn)

Mitos yang berkembang di masyarakat sekitar Jl. Imogiri - Dlingo menyebutkan sopir kendaraan sering dibuat bingung sesampainya di Bukit Bego.

Redaktur : Januardi Husin
Reporter : M. Syukron Fitriansyah

Facebook JPNN.com Jogja Twitter JPNN.com Jogja Pinterest JPNN.com Jogja Linkedin JPNN.com Jogja Flipboard JPNN.com Jogja Line JPNN.com Jogja JPNN.com Jogja

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia