Daftar Lengkap Capaian Vaksinasi di Kulon Progo, Masih Ada yang Belum 70 Persen

Rabu, 15 Desember 2021 – 19:57 WIB
Daftar Lengkap Capaian Vaksinasi di Kulon Progo, Masih Ada yang Belum 70 Persen - JPNN.com Jogja
Capaian Vaksinasi di Kabupaten Kulon Progo masih ada yang di bawah 70 persen (Foto: Antara)

"Dosis kedua masih diupayakan di atas 50 persen. Vaksinasi di kawasan Bukit Menoreh, seperti Samigaluh, Girimulyo, dan Kalibawang cukup tinggi, padahal kondisi geografis berbukit. Artinya, kesadaran masyarakat divaksin sangat tinggi," katanya.

Berdasarkan data Dinas Kesehatan Kulon Progo, total capaian vaksinasi dosis pertama di sana adalah 87,0 persen atau 298.133 dari 342.720 sasaran, sementara untuk dosis kedua baru 76,1 persen atau 260.897 dari sasaran.

Target capaian vaksinasi dosis pertama Kabupaten Kulon Progo hingga akhir tahun ini adalah 90 persen. (mar3/jpnn)

Berikut ini capaian lengkap vaksinasi covid-19 di Kabupaten Kulon Progo. Masih ada empat desa yang capaian vaksinasinya di bawah 70 persen.

Redaktur & Reporter : Januardi Husin

Facebook JPNN.com Jogja Twitter JPNN.com Jogja Pinterest JPNN.com Jogja Linkedin JPNN.com Jogja Flipboard JPNN.com Jogja Line JPNN.com Jogja JPNN.com Jogja

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia