Ada Kabar Nih dari UGM Soal Varian Omicron, Apa Ya?
Senin, 03 Januari 2022 – 21:08 WIB
![Ada Kabar Nih dari UGM Soal Varian Omicron, Apa Ya? - JPNN.com Jogja](https://cloud.jpnn.com/photo/jatim/news/normal/2021/12/22/ilustrasi-begini-pendapat-pakar-ugm-tentang-varian-omicron-m-9qem.jpg)
Ilustrasi: Kabar dari UGM tentang varian omicron (Foto: Pixabay)
Apalagi, momentum libur akhir tahun telah menarik banyak wisatawan dari luar daerah ke Yogyakarta.
Berdasarkan data dari Kemenkes RI, saat ini ada 152 kasus Omicron di seluruh Indonesia.
Dibandingkan varian Delta, Omicron cenderung menyebabkan risiko yang lebih ringan namun bisa menyebar lebih cepat. (mar3/jpnn)
Tim dari Kelompok Kerja Genetik FKKMK UGM memberi kabar soal hasil deteksi varian Omicron di Daerah Istimewa Yogyakarta.
Redaktur & Reporter : Januardi Husin
Sumber Antara
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News