DPRD Kulon Progo Ingatkan Perusahaan Konstruksi, Jangan Asal-asalan Membangun Jalan

Jumat, 15 April 2022 – 14:03 WIB
DPRD Kulon Progo Ingatkan Perusahaan Konstruksi, Jangan Asal-asalan Membangun Jalan - JPNN.com Jogja
Ilustrasi - Salah satu proyek fisik di Yogyakarta (Foto: Antara)

Suharsa juga mengucapkan terima kasih kepada Bagian Pengadaan Barang/Jasa Sekretaris Daerah yang sanggup mempercepat proses lelang.

Sebelumnya, proses lelang sangat ketat karena membutuhkan waktu satu minggu untuk klarifikasi, kemudian proses tanda tangan kontrak.

"Kami sangat sejalan dengan Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Perumahan, dan Kawasan Permukiman (DPUPKP) Gusdi Hartono untuk percepatan lelang," kata Suharsa. (Antara/mar3/jpnn)

Forum Komunikasi APJK Kulon Progo baru saja mendapatkan proyek Rp 20 miliar. DPRD mengingatkan agar jangan asal-asalan membangun infrastruktur.

Redaktur & Reporter : Januardi Husin

Facebook JPNN.com Jogja Twitter JPNN.com Jogja Pinterest JPNN.com Jogja Linkedin JPNN.com Jogja Flipboard JPNN.com Jogja Line JPNN.com Jogja JPNN.com Jogja

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia