Mulailah Menghemat Produksi Sampah, Bisa dapat Insentif Uang

Sabtu, 10 September 2022 – 12:09 WIB
Mulailah Menghemat Produksi Sampah, Bisa dapat Insentif Uang - JPNN.com Jogja
Ilustrasi - Tumpukan sampah. Foto: Antara

"Jadi, kalau bisa mengurangi sekian persen bayarnya tidak banyak. Ada insentif pula, jika tidak mengurangi berarti kan disinsentif. Untuk mendorong yang berlangganan dengan pemerintah mau melakukan proses pemilahan sampah, biar tidak banyak sampah yang dibuang ke Piyungan," katanya.

Meski demikian, kata dia, rencana pemberian insentif bagi kelompok masyarakat yang dapat mengurangi sampah dalam mendukung Bantul Bersih Sampah 2025 akan dikomunikasikan dengan instansi terkait di antaranya Badan Pengelolaan Keuangan Pendapatan dan Aset Daerah (BPKPAD) Bantul.

"Kemungkinan 2023 kami terapkan karena harus ada perubahan dalam Perda tentang Retribusi Jasa Usaha. Kami juga akan berkomunikasi dengan teman-teman BPKPAD karena yang mengawal retribusi itu teman-teman keuangan," ujarnya. (antara/jpnn)

Warga Kabupaten Bantul mulai sekarang bisa mengehemat produksi sampah rumah tangga. Ada insentif dari pemerintah daerah.

Redaktur & Reporter : Januardi Husin

Facebook JPNN.com Jogja Twitter JPNN.com Jogja Pinterest JPNN.com Jogja Linkedin JPNN.com Jogja Flipboard JPNN.com Jogja Line JPNN.com Jogja JPNN.com Jogja

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia