Retribusi di Pantai Gunungkidul akan Pakai Teknologi mPOS

Senin, 26 Februari 2024 – 20:38 WIB
Retribusi di Pantai Gunungkidul akan Pakai Teknologi mPOS - JPNN.com Jogja
Suasana Pantai Ngrumput, Gunungkidul. Foto: M. Sukron Fitriansyah/JPNN.com

Hari mengungkapkan tujuan lain dari penggunaan mPOS ialah digitalisasi retribusi. Saat ini, dispar belum memiliki anggaran untuk mPOS dan akan menggunakan CSR dari Jasa Raharja.

“Ini baru kerja sama CSR dengan Jasa Raharja. Kami hanya diminta cetak kertas saja,” katanya.

?????Sub Koordinator Objek dan Daya Tarik Wisata Dinas Pariwisata Gunungkidul Aris Sugiantoro mengatakan pendapatan asli daerah (PAD) dari retribusi wisata sepanjang 2023 besar Rp 25,11 miliar.

"Dengan jumlah kunjungan wisatawan 3.447.743 orang. Paling banyak, wisatawan berkunjung di pantai, lebih dari 80 persen," katanya. (antara/jpnn)

Dinas Pariwisata Gunungkidul sedang merancang teknologi baru untuk diterapkan pada penarikan retribusi masuk ke kawasan pantai selatan.

Redaktur & Reporter : Januardi Husin

Facebook JPNN.com Jogja Twitter JPNN.com Jogja Pinterest JPNN.com Jogja Linkedin JPNN.com Jogja Flipboard JPNN.com Jogja Line JPNN.com Jogja JPNN.com Jogja

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia