Jadwal Film di Bioskop Jogja 2 Maret 2024, Exhuma Film Horor Asal Korsel Sudah Tayang

jogja.jpnn.com, YOGYAKARTA - Film-film keren mulai tayang di bioskop-bioskop di Jogja pada hari ini, Sabtu (2/3).
Salah satu film yang menarik perhatian adalah Mendung Tanpi Udan.
Film ini mengisahkan dua insan Udan (Erick Estrada) dan Mendung (Yunita Siregar) yang memiliki impian berbeda sehingga melahirkan berbagai konflik menguras emosi.
Kemudian, ada film asal Negeri Ginseng berjudul Exhuma yang tak kalah seru.
Film bergenre horor tersebut menceritakan sebuah keluarga kaya yang anak mereka mengalami kejadian mistis yang berujung pada pemanggilan dukun.
Bagaimana keseruan film-film tadi bisa kalian saksikan di bioskop-bioskop Yogyakarta pada hari ini. Berikut jadwalnya.
Cinepolis Lippo Plaza
Exhuma
Jadwal film-film yang tayang di bioskop-bioskop Jogja bisa kamu cek di sini. Ada film horor asal Korea Selatan.
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News