Wagner Lopes Ungkap Keinginannya Soal Permainan PSS Sleman Musim Depan
Selasa, 02 Juli 2024 – 20:02 WIB
Agar bisa tampil dengan baik, Lopes ingin suporter tidak berhenti memberikan dukungan.
“Untuk menciptakan hal tersebut, dukungan dari suporter PSS juga dibutuhkan saat menjalani pertandingan di kompetisi. Ini bertujuan agar PSS bisa bermain dengan baik,” pungkasnya.
PSS Sleman telah merampungkan proses transfer beberapa pemain, seperti, Betinho, Paulo Sitanggang, Gilang Oktavana dan Fachruddin Aryanto. Ada juga dua pemain muda asal akademi PSS Sleman, Ferrel Arda Santoso dan Fadel Ahmad Arrafi. (mar3/jpnn)
PSS Sleman sudah dipimpin oleh pelatih baru mereka, Wagner Lopes. Pelatih berkebangsaan Jepang-Brasil itu ingin Laskar Sembada bermain menyerang musim depan.
Redaktur & Reporter : Januardi Husin
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News