Pemakaman Massal 6 Korban Kecelakaan Bus Pariwisata Imogiri Dihadiri Ratusan Orang
Senin, 07 Februari 2022 – 11:35 WIB

Korban kecelakaan bus pariwisata di Bantul, Yogyakarta dimakamkan dalam satu liang lahad, Senin (7/2). FOTO: Romensy Augustino/JPNN,com
Salah seorang pegawai kelurahan desa setempat yang ikut mengangkat peti jenazah tampak tak kuasa menahan kesedihannya.
Ratusan warga hadir dalam proses pemakaman, sekitar pukul 09.00 WIB.
Sebuah ekskavator pun diturunkan untuk menggali tanah makam.
Sebelum dimakamkan, para jenazah terlebih dahulu disholatkan di masjid Nurul Falah Kedungrejo, Mranggen, Polokarto, Sukoharjo.
Enam korban kecelakaan bus pariwisata Imogiri dilakukan secara massa di Sukoharjo. Dihadiri oleh ratusan orang. Isak tangis tak terbendung.
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News