Polisi Olah TKP Kecelakaan Bus Pariwisata di Imogiri, Apa Penyebab Kecelakaan?

Senin, 07 Februari 2022 – 19:45 WIB
Polisi Olah TKP Kecelakaan Bus Pariwisata di Imogiri, Apa Penyebab Kecelakaan? - JPNN.com Jogja
Kecelakaan tunggal yang melibatkan bus pariwisata asal Sukoharjo, Bantul pada (6/2). Foto: M. Sukron Fitriansyah/JPNN.com
"Pada kasus ini kami belum bisa menyimpulkan apakah si pengemudi itu sudah melakukan hal-hal atau langkah-langkah yang seharusnya dilakukan atau ada hal lain yang mengganggu sehingga si pengemudi tidak bisa mengendalikan kendaraan sebelum terjadi kecelakaan," katanya.

Dia mengatakan hasil olah TKP sementara ditemukan pecahan-pecahan patok pembatas jalan di dekat lokasi kecelakaan.

Dengan begitu, infrastruktur untuk membantu pengemudi atau pengguna jalan dalam menunjang sisi keamanan, sudah terpenuhi.

"Setelah kami cek rambu terpenuhi, infrastruktur terpenuhi, marka yang cukup jelas, nantinya semua ini akan kami himpun kemudian kami diskusikan bersama. Kami juga akan undang saksi ahli mekanik untuk jelaskan bus dari sisi mekanik, bagaimana sistem pengereman, kemudi, atau sistem mesin apakah bermasalah," katanya.

Polisi sudah melakukan olah TKP di bukit Bego, Imogiri, tempat kecelakaan bus pariwisata. Ada kabar soal penyebab kecelakaan?
Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jogja Twitter JPNN.com Jogja Pinterest JPNN.com Jogja Linkedin JPNN.com Jogja Flipboard JPNN.com Jogja Line JPNN.com Jogja JPNN.com Jogja

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia