Bukan di Alun-Alun Wates, di Sini Lokasi Pasar Ramadan Kulon Progo
Sabtu, 02 April 2022 – 09:15 WIB
"Kami berharap Plaza Kuliner Glagah menjadi tempat wisata kuliner yang terintegrasi dengan Pantai Glagah yang diproyeksikan sebelumnya," katanya.
Joko juga mengatakan pihaknya sudah melakukan komunikasi dengan Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) dan pelaku usaha jasa kuliner untuk pemanfaatan Plaza Kuliner Glagah.
Dispar juga telah mendapatkan persetujuan dari Pura Pakualam sebagai pemilik tempat.
"Semoga ini menjadi awal yang baik untuk Plaza Kuliner Glagah," katanya. (Antara/mar3/jpnn)
Pemkab Kulon Progo memindahkan pusat pasar Ramadan yang selama ini digelar di Alun-alun Wates. Di sini lokasinya.
Redaktur & Reporter : Januardi Husin
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News