5 Jurusan Kedokteran di Kampus Jogja, Fasilitas Lengkap dan Terakreditasi
jogja.jpnn.com, YOGYAKARTA - Kedokteran merupakan salah satu jurusan yang paling dimintai oleh calon mahasiswa.
Tak ayal setiap tahunnya jurusan kedokteran selalu ramai peminat.
Sebagai Kota Pendidikan, Yogyakarta memiliki beberapa kampus dengan jurusan kedokteran.
Bagi kamu yang berminat melanjutkan studi di jurusan kedokteran wajib menyimak artikel ini.
Berikut 5 kampus di Jogja yang memiliki jurusan kedokteran.
1. Universitas Gadjah Mada
Jurusan kedokteran di UGM tergabung dalam Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat dan Keperawatan (FK-KMK).
Dalam pembelajarannya, FK-KMK menerapkan keilmuan berbasis bukti dalam pengambilan keputusan ilmiah dan manajerial.
Lagi cari jurusan kedokteran di Jogja? Simak 5 kampus ini, yuk. Sudah terakreditasi dan fasilitasnya lengkap.
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News