Jumlah Ketersediaan Kursi Calon Siswa Baru di Bantul

Jumat, 26 Mei 2023 – 08:15 WIB
Jumlah Ketersediaan Kursi Calon Siswa Baru di Bantul - JPNN.com Jogja
Ketersediaan kursi sekolah-sekolah di Bantul. Foto: Antara

"Jadi, tidak usah cemas, tetapi, ya, itu tadi yang dari kejar paket, kemudian dari madrasah ke SMP negeri semua. Tidak usah cemas karena kan tidak mungkin ke negeri semua. Nanti yang madrasah bagaimana, yang SMP swasta bagaimana," katanya.

Oleh karena itu, pihaknya berharap masyarakat orang tua siswa baru juga bisa menyekolahkan anaknya di sekolah meskipun bukan negeri.

Dalam penerimaan PPDB tahun 2023, kata dia, diberlakukan empat jalur seleksi, yaitu jalur zonasi, jalur afirmasi atau bagi keluarga kurang mampu, kemudian jalur perpindahan tugas orang tua, dan jalur prestasi. (antara/jpnn)

Disdikpora Bantul mengungkapkan berapa jumlah ketersediaan kursi untuk siswa SD dan SMP. Orang tua diminta tidak khawatir.

Redaktur & Reporter : Januardi Husin

Facebook JPNN.com Jogja Twitter JPNN.com Jogja Pinterest JPNN.com Jogja Linkedin JPNN.com Jogja Flipboard JPNN.com Jogja Line JPNN.com Jogja JPNN.com Jogja

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia