Usulan PTM 100 Persen di Gunungkidul: Sebaiknya Pakai Partisi Antar Siswa

Kamis, 06 Januari 2022 – 15:09 WIB
Usulan PTM 100 Persen di Gunungkidul: Sebaiknya Pakai Partisi Antar Siswa - JPNN.com Jogja
Pemkab Gunungkidul sudah berani menerapkan PTM 100 persen. Ilustrasi: Ricardo/JPNN.com

Solusi sementara yang direncanakan, sekolah tetap diperkenankan membagi waktu PTM jadi dua sesi untuk memastikan jarak antar pelajar sesuai ketentuan protokol kesehatan Covid-19.

"Bisa dipergunakan melihat kondisi ruangan serta jumlah peserta didik," kata Tijan.

Kepala SMP Negeri 3 Wonosari, Lilik Haryanto mengaku dilema dengan PTM 100 persen karena keterbatasan ruang yang hanya ada 18 kelas untuk total 574 pelajar.

Untuk menyiasati agar seluruh pelajar bisa masuk pada hari yang sama, pihaknya membagi waktu pembelajaran dalam dua sesi.

"Ketika seluruh siswa masuk di waktu yang sama, akan kesulitan dalam menjaga jarak sesuai protokol kesehatan. Kecuali jika jaga jarak diabaikan, cukup dengan penggunaan masker dan cuci tangan, PTM 100 persen tidak masalah," kata Lilik. (mar3/jpnn)

Guna menunjang rencana PTM 100 persen di Gunungkidul, diusulkan adanya partisi pembatas antar siswa.

Redaktur & Reporter : Januardi Husin

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jogja Twitter JPNN.com Jogja Pinterest JPNN.com Jogja Linkedin JPNN.com Jogja Flipboard JPNN.com Jogja Line JPNN.com Jogja JPNN.com Jogja

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia