Tega! Pemuda Ini Jual Sepeda Motor Temannya untuk Main Judi Online

Sabtu, 30 April 2022 – 12:03 WIB
Tega! Pemuda Ini Jual Sepeda Motor Temannya untuk Main Judi Online - JPNN.com Jogja
Seorang pemuda tega menjual sepeda motor milik temannya sendiri. Foto: Humas Polres Sleman

"Setelah dilakukan penyisiran, pelaku akhirnya ditangkap saat sedang makan," kata Andhies.

Ia menambahkan bahwa sepeda motor yang dijual digunakan untuk berfoya-foya.

"Kemudian, uangnya (hasil jual sepeda motor) digunakan untuk membeli tas, sepatu, kaus, jaket dan sisanya untuk bermain judi online," jelasnya.

Oleh pelaku sepeda motor tersebut dijual dengan harga miring, yaitu Rp 3,7 juta.

Pelaku kini harus mendekam di tahanan dengan Pasal yang dikenakan 378 KUHP atau 372 KUHP tentang penggelapan atau penipuan dengan ancaman 4 tahun penjara. (mcr25/jpnn)

ES (26) warga Gunungkidul tega menjual sepeda motor temannya untuk berfoya-foya dan main judi online. Sungguh terlalu.

Redaktur : Januardi Husin
Reporter : M. Syukron Fitriansyah

Facebook JPNN.com Jogja Twitter JPNN.com Jogja Pinterest JPNN.com Jogja Linkedin JPNN.com Jogja Flipboard JPNN.com Jogja Line JPNN.com Jogja JPNN.com Jogja

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News