Program-Program Unggulan Pemkab Bantul Selama 5 Tahun

Jumat, 07 Maret 2025 – 15:00 WIB
Program-Program Unggulan Pemkab Bantul Selama 5 Tahun - JPNN.com Jogja
Bupati Bantul Abdul Halim Muslih meresmikan Jembatan Belik di perempatan Jejeran, Pleret, Bantul. Foto: Antara

"Program ini mendukung prioritas pertama dari 17 program prioritas dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional, yaitu mencapai swasembada pangan, energi dan air," katanya.

Program unggulan Bantul berikutnya, yaitu penguatan program pemberdayaan berbasis masyarakat pedukuhan (P2BMP), untuk penanganan masalah strategis kewilayahan level pedukuhan atau dusun.

"Program ini mendukung Asta Cita Presiden Prabowo ke-enam dalam RPJMN, yaitu membangun dari desa dari bawah untuk pertumbuhan ekonomi, pemerataan ekonomi dan pemberantasan kemiskinan," katanya. (antara/jpnn)

Pemkab Bantul memiliki 20 program unggulan yang akan diselesaikan selama lima tahun ke depan. Apa saja?

Redaktur & Reporter : Januardi Husin

Facebook JPNN.com Jogja Twitter JPNN.com Jogja Pinterest JPNN.com Jogja Linkedin JPNN.com Jogja Flipboard JPNN.com Jogja Line JPNN.com Jogja JPNN.com Jogja

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News