Son of Omicron Sudah Masuk DIY, Sebanyak Ini Sampel yang Ditemukan, Lebih Cepat Menular

Kamis, 03 Maret 2022 – 15:34 WIB
Son of Omicron Sudah Masuk DIY, Sebanyak Ini Sampel yang Ditemukan, Lebih Cepat Menular - JPNN.com Jogja
Subvarian Omicron sudah masuk DIY sejak bulan lalu. Foto Ilustrasi/Ricardo/JPNN.com

"Harus dicek satu per satu," ucap Gunadi.

Sebelumnya, Juru Bicara Kementerian Kesehatan RI Siti Nadia Tarmizi menuturkan sekitar 252 kasus BA.2 yang merupakan varian mutasi Covid-19 dari Omicron terdeteksi di Indonesia berdasarkan pengamatan jumlah kasus hingga Februari 2022.

Nadia mengatakan varian BA.2 memiliki karakteristik lebih cepat menular,  termasuk meningkatkan keparahan pasien yang terpapar. 

Tetapi, varian tersebut dipastikan belum mendominasi di Indonesia. (mar3/jpnn)

Covid-19 subvarian Omicron ternyata sudah terdeteksi di DIY sejak Februari lalu. Lebih cepat menular dan tingkat keparahan lebih tinggi.

Redaktur & Reporter : Januardi

Sumber Antara
Facebook JPNN.com Jogja Twitter JPNN.com Jogja Pinterest JPNN.com Jogja Linkedin JPNN.com Jogja Flipboard JPNN.com Jogja Line JPNN.com Jogja JPNN.com Jogja

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia