Begini Rencana Pemkab Bantul Soal Pembangunan Jalan di Sriharjo
Sabtu, 07 Januari 2023 – 09:50 WIB

Jalan ambles di Bantul. Foto: Antara
"Ada namanya kisi-kisi, walaupun harus kami tunggu dulu hasil kajian dan penelitiannya. Jika memang itu tidak direkomendasi oleh para pakar, akan kami geser jalan itu," katanya.
Selain itu, jika memungkinkan akan dibangun jembatan di wilayah tersebut agar gerakan tanah yang ditengarai mengakibatkan jalan ambles tidak mengganggu atau berdampak pada jalan.
"Apa boleh buat, tetapi kami tidak tergesa-gesa. Terkait lalu lintas masyarakat akan kami buatkan jalan alternatif, tetapi memang tidak bisa untuk dilewati mobil. Ya, memang harus sabar," katanya. (antara/jpnn)
Pemkab Bantul sudah punya rencana untuk mengatasi masalah jalan ambles di Desa Sriharjo. Melibatkan para pakar.
Redaktur & Reporter : Januardi Husin
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News