Mahasiswa di Jogja Jangan Khawatir, Hak Pilih Terjamin
Kamis, 13 Oktober 2022 – 12:31 WIB

Ilustrasi - Hak pilih mahasiswa pada Pemilu 2024. Foto: Ricardo/JPNN.com
"Tidaklah mungkin jumlah yang begitu sangat signifikan tidak bisa memilih lantaran kendala DPT, jadi harus balik ke kampung dahulu, baru bisa memilih di pemilu, baik itu pada pilpres, pileg, maupun pilkada," kata Asrizal. (antara/jpnn)
Mahasiswa dari luar daerah akan bisa menggunakan hak pilih mereka pada Pemilu 2024. KPU akan menggencarkan sosialisasi itu.
Redaktur & Reporter : Januardi Husin
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News