Ganjar Disambut Seniman dan Budayawan di Kulon Progo
Senin, 29 Januari 2024 – 07:45 WIB
Sekolah gratis sampai anak berusia 12 tahun harus terwujud. Khusus yang miskin, Ganjar membuat program khusus yakni pendidikan vokasi SMK gratis lulus langsung kerja.
"Kami lanjutkan lagi dengan program satu keluarga miskin satu sarjana. Maka dengan program pendidikan itu, anak-anak dari keluarga tidak mampu bisa mengubah nasib keluarganya," kata Ganjar. (ad/JPNN)
Capres nomor urut 03 Ganjar Pranowo berkunjung ke Kulon Progo dalam acara Hajatan Rakyat. Dia disambut oleh seniman dan budayawan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News