Duh, di Pasar Bantul Pedagang Mengeluh Sulitnya Mendapatkan Minyak Goreng

Kamis, 17 Maret 2022 – 18:46 WIB
Duh, di Pasar Bantul Pedagang Mengeluh Sulitnya Mendapatkan Minyak Goreng - JPNN.com Jogja
Kepala Dinas KUKMPP Kabupaten Bantul Agus Sulistiyana mengecek ketersediaan minyak goreng di Pasar Bantul pada Rabu (16/3). Foto: Humas Pemkab Bantul

Penetapan harga eceran tertinggi atau HET untuk minyak goreng oleh pemerintah adalah Rp 14.000.

Menurutnya, kelangkaan minyak goreng seharusnya tidak terjadi karena berdasarkan perhitungan kebutuhan minyak goreng per orang satu liter per hari. Sedangkan ketersediaannya bisa mencapai tiga liter.

Dirinya turut mengimbau kepada konsumen untuk tidak panic buying sebab bakal memengaruhi harga itu sendiri.

Apabila hal tersebut terjadi, menurutnya akan menjadi peluang bagi oknum untuk memainkan harga pasar.

"Jika membeli di bawah Rp 14.000, harus dijual sesuai HET dan ketika mendapatkan stok, harus dikeluarkan. Jangan ditimbun," pungkasnya. (mcr25/jpnn)

Kepala Dinas KUKMPP Kabupaten Bantul Agus Sulistiyana mengecek ketersediaan minyak goreng di Pasar Bantul.

Redaktur : Januardi Husin
Reporter : M. Syukron Fitriansyah

Facebook JPNN.com Jogja Twitter JPNN.com Jogja Pinterest JPNN.com Jogja Linkedin JPNN.com Jogja Flipboard JPNN.com Jogja Line JPNN.com Jogja JPNN.com Jogja

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia