Kabar Terkini Hewan Ternak dengan PMK Pascatemuan 2 Kasus di Kulon Progo

Senin, 16 Mei 2022 – 21:15 WIB
Kabar Terkini Hewan Ternak dengan PMK Pascatemuan 2 Kasus di Kulon Progo - JPNN.com Jogja
Ilustrasi - Hewan ternak sapi. Foto: Ricardo/jpnn.com

"Belum ada temuan lagi dan kemarin langsung dirapatkan di tingkat Kabupaten Kulon Progo dengan Polres dan jajaran terkait," kata dia.

Sebelumnya, Kepala Dinas Pertanian dan Pangan Kulon Progo Aris Nugraha mendapat laporan mengenai ternak suspek penyakit mulut dan kuku pada Kamis (12/5) sore.

Dinas Pertanian Kulon Progo bersama Balai Besar Veteriner Wates kemudian mengambil sampel dua sapi dan dua domba untuk diuji laboratorium.

"Kemudian, pada Jumat (13/5), hasil uji laboratorium keluar bahwa satu positif sapi dan satu positif domba. Pada Jumat malam, kami langsung melakukan pertemuan dan melakukan penyemprotan disinfektan di lokasi penyakit mulut dan kuku," kata Aris. (antara/jpnn)

Dua hewan ternak di Kulon Progo terjangkiti PMK. Bagaimana nasib hewan-hewan ternak lainnya yang ada di DIY? Adakah temuan kasus baru?

Redaktur & Reporter : Januardi Husin

Facebook JPNN.com Jogja Twitter JPNN.com Jogja Pinterest JPNN.com Jogja Linkedin JPNN.com Jogja Flipboard JPNN.com Jogja Line JPNN.com Jogja JPNN.com Jogja

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News