Ternak Suspek PMK di Bantul Sudah Mencapai 460 Ekor, Tersebar di 12 Kecamatan

Kamis, 09 Juni 2022 – 17:01 WIB
Ternak Suspek PMK di Bantul Sudah Mencapai 460 Ekor, Tersebar di 12 Kecamatan - JPNN.com Jogja
ILustrasi - PMK pada ternak di Bantul. Foto: Antara

Terhadap ternak yang positif terinfeksi PMK, selain diobati juga dilakukan isolasi dari kandang agar tidak menular ke ternak sehat lainnya.

"Ternak yang suspek PMK kami obati sampai sembuh. Kemudian, ternak yang kami isolasi jangan sampaikan ada yang masuk kandang dan kami terus lakukan penyemprotan disinfektan," katanya. (antara/jpnn)

Kabupaten Bantul telah menemukan 460 ternak yang suspek PMK. Sebanyak 35 di antaranya sudah dinyatakan positif PMK. Kasus itu tersebar di 12 kecamatan.

Redaktur & Reporter : Januardi Husin

Facebook JPNN.com Jogja Twitter JPNN.com Jogja Pinterest JPNN.com Jogja Linkedin JPNN.com Jogja Flipboard JPNN.com Jogja Line JPNN.com Jogja JPNN.com Jogja

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News