4 Agenda Penting tentang Keris pada Musyawarah Agung Senapati Nusantara
Kamis, 15 September 2022 – 11:30 WIB
Menurut dia, penetapan Hari Keris Nasional itu penting sekali agar masyarakat luas kembali mengingat keberadaan keris sebagai warisan luar biasa dari nenek moyang kita.
"Ingat, ada hari batik, masyarakat berbondong-bondong pakai batik. Jika ada hari keris, minimal memotret keris koleksinya ramai-ramai ke media sosial, selamat hari keris. Jadi, sayang keris semua," ucapnya.
Musyawarah Agung Senapati Nusantara kali ini mengambil tema khusus yaitu Keris Nusantara untuk Indonesia Bangkit. Tema tersebut adalah refleksi masyarakat keris nusantara setelah melalui dua tahun pandemi. (antara/jpnn)
Musyawarah Agung Senapati Nusantara tahun ini mengusung empat agenda penting. Bakal dihadiri tokoh nasional.
Redaktur & Reporter : Januardi Husin
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News