Ketua KPK Ungkap Modus-Modus Korupsi di Sektor Pendidikan Indonesia

Selasa, 15 November 2022 – 22:00 WIB
Ketua KPK Ungkap Modus-Modus Korupsi di Sektor Pendidikan Indonesia - JPNN.com Jogja
Ilustrasi - Modus-modus korupsi di sektor pendidikan. Foto: M. Syukron Fitriansyah/JPNN

Menurut Nadiem, KPK telah melakukan pekerjaan luar biasa dalam penegakan hukum. Namun, katanya, yang diperlukan saat ini tak hanya soal penanganan kasus.

"Kita juga harus menggencarkan upaya pencegahan agar tindak korupsi tidak terjadi. Pendidikan karakter berbasis nilai-nilai Pancasila adalah salah satu yang harus kita dorong bersama khususnya di perguruan tinggi. Sebab, jenjang pendidikan yang paling dekat, bukan pintar secara akademik, melainkan integritas dan ber-Pancasila," ujar Nadiem. (antara/jpnn)

Ketua KPK Firli Bahuri mengungkapkan apa saja modus-modus tindak pidana korupsi di sektor pendidikan.

Redaktur & Reporter : Januardi Husin

Facebook JPNN.com Jogja Twitter JPNN.com Jogja Pinterest JPNN.com Jogja Linkedin JPNN.com Jogja Flipboard JPNN.com Jogja Line JPNN.com Jogja JPNN.com Jogja

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News