Sebegini Jumlah Anggaran Pemilihan Lurah di Bantul, Peruntukannya Apa Saja?

Jumat, 29 Juli 2022 – 09:45 WIB
Sebegini Jumlah Anggaran Pemilihan Lurah di Bantul, Peruntukannya Apa Saja? - JPNN.com Jogja
Ilustrasi pemilihan lurah serentak di Bantul. Foto: Ricardo/JPNN.com

Dia berharap seluruh stakeholder dan kesekretariatan panitia pemilihan lurah dapat bekerja sama dan bergerak bersama dalam setiap tahapan sampai dengan waktu pelaksanaan pemungutan suara 25 September 2022.

"Karena setiap tahapan perlu ada kerja sama, antara desa dan kabupaten harus bergerak bersama. Kami sudah ada pengarahan dari Pak Bupati agar ada kesamaan langkah dalam setiap tahapan," katanya.

Adapun 21 desa di Bantul yang akan melaksanakan pemilihan lurah, antara lain Desa Sidomulyo, Sumbermulyo, Mulyodadi, Banguntapan, Jagalan, Potorono, Palbapang, Trirenggo, Jatimulyo, Kebonagung, Trimulyo, Tirtomulyo, Tirtosari, Gilangharjo, Wijirejo, Seloharjo, Gadingsari, Murtigading, Argosari, Argomulyo, dan Bangunharjo. (mar3/jpnn)

Pemerintah Kabupaten Bantul telah menganggarkan dana besar untuk pemilihan lurah serentak pada 25 September mendatang. Dana itu bisa dipakai untuk berbagai hal.

Redaktur & Reporter : Januardi Husin

Facebook JPNN.com Jogja Twitter JPNN.com Jogja Pinterest JPNN.com Jogja Linkedin JPNN.com Jogja Flipboard JPNN.com Jogja Line JPNN.com Jogja JPNN.com Jogja

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia