Pelanggaran Etik Ketua KPU Harus Jadi Momentum Menekan Jokowi
Selasa, 06 Februari 2024 – 08:30 WIB
"Memangnya kalau ini diterus-teruskan tidak mengganggu, tidak lahir kemungkinan potensi presiden yang dipaksa-paksakan secara melanggar etik dan presiden yang terpilih itu tidak memiliki legitimasi. Artinya sudah mengalami delegitimasi sejak terutama putusan DKPP," kata Busyro. (mcr25/jpnn)
Mantan Ketua KPK Busyro Muqoddas menganggap putusan DKPP harus menjadi momentum untuk menekan Jokowi.
Redaktur : Januardi Husin
Reporter : M. Syukron Fitriansyah
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News