Jangan Sepelekan Masalah Insecure, Begini Dampak dan Cara Mengatasinya

Sabtu, 16 Juli 2022 – 18:23 WIB
Jangan Sepelekan Masalah Insecure, Begini Dampak dan Cara Mengatasinya - JPNN.com Jogja
Ilustrasi - Dampak dan cara mengatasi insecure. Foto: Dokumen JPNN.com

"Kondisi ini muncul karena diri sendiri kurang mendapatkan suplai dukungan bagi diri sendiri," ucap Acintya.

Di samping itu, juga berdampak pada hubungan dengan orang lain karena insecurity membuat seseorang mudah tenggelam dalam perasaan negatif yang akan berujung pada perasaan negatif lainnya.

Menurut Acintya, rasa insecure tidak baik untuk dimiliki seseorang karena bisa mengganggu relasi dan kepribadian diri.

Untuk mengatasi insecure, lanjuta dia, seseorang perlu untuk mengenali kondisi diri sebaik mungkin.

Kapan diri dalam kondisi terbaik maupun terburuk, termasuk mengidentifikasi saat diri cenderung melakukan perbandingan sosial. 

Selanjutnya, menerima emosi dan perbandingan diri yang dilakukan oleh diri secara otomatis.

Mencari umpan balik dari orang yang dapat dipercaya dan menyampaikan secara lugas. 

"Jika kurang nyaman menyampaikan langsung, mengurai isi pikiran di selembar kertas bisa membantu menyalurkan emosi,"paparnya.

Psikolog UGM menyebut bahwa perasaan insecure memiliki dampak negatif terhadap kepribadian diri seseorang. Bagaimana cara mengatasi insecurity?
Facebook JPNN.com Jogja Twitter JPNN.com Jogja Pinterest JPNN.com Jogja Linkedin JPNN.com Jogja Flipboard JPNN.com Jogja Line JPNN.com Jogja JPNN.com Jogja

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com Jogja di Google News

TERPOPULER

PERIODE:   6 JAM 12 JAM 1 HARI 1 MINGGU

Maaf, saat ini data tidak tersedia